PIALA DUNIA 2022 QATAR: Prancis Duduki Negara Favorit Juara, Disusul Brasil dan Spanyol

- 20 Juni 2022, 08:30 WIB
Babak penyisihan grup Piala Dunia 2022
Babak penyisihan grup Piala Dunia 2022 /Instagram @fifaworldcup/

Prancis menduduki peringkat pertama dengan 17,93 persen. Kemudian, disusul juara Piala Dunia lima kali, Brasil di posisi kedua dengan persentase 15,73 persen.

Baca Juga: Trio Belanda AC Milan Bernostalgia, Marco van Basten: Tiga Penembak Kembali Bersama

Juara Piala Dunia edisi Afrika Selantan, Spanyol menduduki peringkat ketiga dengan persentase 11,53 persen.

Sementara Inggris dan Belgia menduduki posisi ke-4 dan ke-5, dengan persentase masing-masing 8,03 persen dan 7,90 persen.

Belanda, Jerman, Argentia dan Portugal secara berurutan menduduki posisi ke-6, 7, 8 dan 9 dalam persentase untuk menjad juara Piala Dunia 2022 Qatar ini.

Baca Juga: Sandro Tonali Sebut Membela Timnas Italia Sama Pentingnya dengan Bermain untuk AC Milan

Itu tadi persentase negara yang akan menjadi juara Piala Dunia 2022 edisi Qatar nantinya, menurut versi The Analyst.***

 

Halaman:

Editor: Afdhal Ramadhany

Sumber: The Analyst


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah